Roti Pisang Keju Coklat Cara Bunda Salima.
Anda dapat memasak Roti Pisang Keju Coklat menggunakan 4 resep dan 6 langkah. Inilah cara Anda memasak itu.
Resep Untuk Membuat Roti Pisang Keju Coklat
- Persiapkan 1 dari resep Roti (lihat resep).
- Kemudian 3 buah dari Pisang Kukus.
- Persiapkan 50 gr dari Coklat compound serut.
- Persiapkan 50 gr dari Keju Cheddar parut.
Langkah-langkah Pembuatan Roti Pisang Keju Coklat
- Siapkan pisang yg sudah di kukus. Kupas dan potong 4 bagian setiap 1 pisang..
- Campur terigu, telur, susu uht dan yeast aktif. Aduk rata, uleni 5 menit. Masukkan mentega dan garam. Uleni 10 menit sampai kalis elastis. Istirahatkan adonan selama 45 menit. Sampai adonan naik 2x. Bagi adonan @50 gr.
- Pipihkan adonan isi dgn pisang, coklat dan keju. Bungkus spt amplop. Simpan dalam loyang yg sdh dilapisi kertas baking..
- Istirahatkan adonan selama 1 jam. Panaskan oven 190°C selama 7 menit..
- Panggang dalam oven 190°C selama 20 menit, sampai matang, angkat..
- Sajikan untuk sarapan atau snack teman minum teh atau kopi. Foto 2 texture bagian dalam roti..